nitamae
  • 0

Berapakah modal Agung apabila Zenia juga memiliki utang usaha?

  • 0

Agung adalah pemilik Konsultan Zenia. Pada akhir Desember 2021 Konsultan Zenia memiliki aset sejumlah Rp180.000.000,00 dan utang bank Rp90.000.000,00. Berapakah modal Agung apabila Zenia juga memiliki utang usaha sebesar Rp8.000.000,00?

a. Rp82.000.000,00

b. Rp90.000.000,00

c. Rp270.000.000,00

d. Rp98.000.000,00

e. Rp172.000.000,00

Soal Terkait

3 Jawaban

  1. Soalnya bagus, saya coba bantu jelasin ya.

    Harta: Rp180.000.000,00

    Utang: Rp90.000.000,00 +  Rp8.000.000,00 =  Rp98.000.000,00

    Rumus awalnya adalah:

    Harta = Utang + Modal

    Tapi karena yang ditanyakan adalah Modal maka kita modifikasi jadi

    Harta – Utang = Modal

    Rp180.000.000,00 – Rp98.000.000,00 = ?

    Modal = Rp82.000.000,00

    Jadi opsi yang tepat adalah  a. Rp82.000.000,00

  2. Karena rumusnya :

    Harta = Utang + Modal

    Modal = Harta – Utang

    Modal = Rp180.000.000,00 – Rp98.000.000,00

    Modal = Rp. 82.000.000,00

    Jawabannya A.

Kirim jawaban

Silakan login dahulu.