m.ibnu
  • 0

Bilangan oksidasi dari unsur N dan P pada senyawa di bawah ini adalah . . . .

  • 0

A. -1 dan +3

B. +1 dan +3

C. -3 dan +5

D. -3 dan -5

E. +3 dan +5

Soal Terkait

3 Jawaban

  1. soal yang unik tapi lumayan tricky ya hitungnya

    tapi setelah kuhitung jawabannya C. -3 dan +5

  2. Soal yang baguuus!

    bilang oksidasi adalah banyaknya elektron yang dilepas atau diikat oleh suatu unsur ketika berikatan dengan unsur lain sehingga membentuk senyawa.

    Contoh Soal PTS Kimia Kelas 12 Semester 1 dan Pembahasan 252

    Kita uraikan dulu menjadi:

    Contoh Soal PTS Kimia Kelas 12 Semester 1 dan Pembahasan 254

    Selanjutnya tinggal cari biloks N dan P:

    Contoh Soal PTS Kimia Kelas 12 Semester 1 dan Pembahasan 255

    • Muatan H adalah +1, maka karena ada 4 H maka dikali 4 = +4
    • Total biloks N dan H adalah +1
    • Nah, cara mencari biloks N adalah sebagai berikut:
      N + 4 = +1
      Maka N = +1 – 4 = -3

    Udah ketemu nih biloks N, selanjutnya cari biloks P.

    Contoh Soal PTS Kimia Kelas 12 Semester 1 dan Pembahasan 256

    • Muatan H adalah +1, maka karena ada 2 H maka dikali 2 = +2
    • Sedangkan muatan O adalah -2, karena ada 4 maka dikali 4 = -8
    • Total biloks H, P dan O adalah -1
    • Maka, cara mencari biloks P adalah sebagai berikut:

    P + 2 – 8 = -1
    P = +5

    Maka jawaban yang tepat adalah C. -3 dan +5

Kirim jawaban

Silakan login dahulu.